Ini Mitos dan Fakta Diabetes yang Benar, Awas Masih Banyak yang Salah Paham Nih!
Sering Disalahpahami, Ini Mitos dan Fakta Diabetes Yang Sebenarnya-@halodoc-Instagram
5. Diabetes Tidak Bisa Dicegah
Menerapkan gaya hidup sehat, seperti menjaga pola makan yang seimbang, rutin berolahraga dan mempertahankan berat badan yang ideal, bisa membantu mencegah atau menunda banyak kasus diabetes tipe 2.
Menjaga pola makan yang seimbang, dengan memperhatikan asupan nutrisi dan menghindari makanan tinggi gula dan lemak, bisa membantu menjaga kadar gula darah tetap stabil dan mencegah resistensi insulin.
Selain itu, rutin berolahraga juga memiliki efek positif dalam meningkatkan sensitivitas insulin dan membantu tubuh mengatur kadar gula darah dengan lebih efektif.
BACA JUGA:Begini Cara yang Benar Konsumsi Air Zam-zam dan Doanya, Jangan Sampai Hilang Pahalnya
- Fakta Seputar Diabetes
Fakta seputar diabetes harus diketahui dengan sebaik-baiknya agar bisa memahami dan mencegah penyakit ini dengan baik.
Fakta mengenai diabetes adalah hal yang harus dipercayai dan diterapkan dalam kehidupan.
Berikut ini beberapa fakta mengenai diabetes dan penjelasannya.
BACA JUGA:Musim Haji Tiba, Yuk Lakukan Sunnahnya Saat Mulai Tawaf Keliling Kabah
1. Jika Tidak Segera Ditangani Bisa Menimbulkan Komplikasi
Komplikasi yang bisa timbul akibat diabetes yang tidak terkontrol dan tidak segera ditangani meliputi berbagai masalah kesehatan seperti penyakit jantung, stroke, kerusakan ginjal, kerusakan saraf dan gangguan penglihatan.
Pengelolaan diabetes yang baik mencakup pengaturan gula darah yang ketat, bergaya hidup sehat dan rutin memantau kondisi kesehatan, kontrol gula darah yang ketat, menjaga berat badan ideal, mengonsumsi makanan sehat, berolahraga secara teratur, dan menghindari kebiasaan merokok bisa membantu mengurangi risiko terkena komplikasi diabetes, seperti penyakit jantung dan stroke.
Selain pengelolaan gula darah dan gaya hidup sehat, penting juga untuk rutin memantau kondisi kesehatan secara berkala, hal ini bisa dilakukan melalui pemeriksaan kesehatan rutin dan konsultasi dengan dokter atau ahli gizi untuk mengevaluasi kemajuan pengelolaan diabetes dan mengidentifikasi potensi masalah kesehatan yang mungkin timbul.
Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-