Cek Spesifikasi Laptop ASUS Zenbook S 13 OLED UM5032

Kamis 04-04-2024,04:16 WIB
Reporter : Jihan Meiby
Editor : Priya Satrio

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Laptop ASUS Zenbook S 13 OLED masuk dalam kategori laptop terbaik ditahun 2023 ini.

ASUS Zenbook ini terkenal dengan laptop yang pengertian untuk para pekerja karna daya baterainya yang tahan lama.

Perlu kalian ketahui bahwa laptop ini sudah memakai prosesor AMD Ryzen.

BACA JUGA:Kabar Terbaru! Dosen UIN Lampung Dipecat dan Mahasiswi Diberhentikan Usai Keduanya Ketahuan 'Enak-enak'

Laptop ini masuk kategori laptop premium ultrathin, yang dirancang untuk menunjang produktivitas dan mobilitas. Bobotnya 1,1kg dan ketebalan 1,49cm. Tak cuma bodi laptopnya yang ringan dan tipis, chargernya pun sangat ringkas meski punya daya 65W.

Hadir dengan desain yang sangat ringkas dan ringan bukan berarti Zenbook S 13 OLED (UM5302) tidak memiliki performa komputasi yang kencang. Laptop ultrathin ini dibekali AMD Ryzen 6000 Series Processor, tepatnya AMD Ryzen 7 6800U Processor dengan konfigurasi 8 core dan 16 thread. Prosesor tersebut juga didesain untuk dapat melaju dengan frekuensi hingga 4,7GHz serta sangat hemat daya dengan TDP 15W.

Chip grafis terintegrasinya menggunakan arsitektur RDNA2, sama seperti chip yang dipakai di PS5 dan Xbox Series X. Alhasil, meski hanya chip grafis terintegrasi, kemampuannya pun lumayan untuk laptop sekelasnya.

Adapun Prosesornya yaitu AMD Ryzen 7 6800U (8-core/16-thread, 16MB cache, up to 4.7 GHz max boost)

BACA JUGA:Viral Video Pasangan Muda-mudi Bermesraan di Kafe: 'Mending di Oyo Aja Dek!'

Dan beberapa spesifikasi lengkapnya dibawah ini :

- GPU: AMD Radeon terintegrasi

- Layar: 13.3-inch, 2.8K (2880 x 1800) OLED 16:10 aspect ratio, 550nits HDR peak brightness, 100% DCI-P3 color gamut, 1,000,000:1, VESA CERTIFIED Display

- HDR True Black 500, Touch screen, dan stylus support.

BACA JUGA:Daftar Harga Emas di Pegadaian Senin, 16 Oktober 2023, Antam dan UBS Kompak Mandek Awal Pekan!

- RAM: 16GB LPDDR5

Kategori :

Terpopuler