JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Ada cara mudah yang bisa kamu lakukan untuk membayar listrik dan membeli token listrik melalui aplikasi DANA.
DANA adalah aplikasi dompet digital yang bisa digunakan untuk transaksi nontunai dan nonkartu.
Dengan menggunakan aplikasi DANA kamu sangat mudah melakukan segala hal tak hanya dengan membeli dan membayar listrik.
BACA JUGA:5 Tips Persiapan Diri Sebelum Berpuasa, Biar Nggak Sia-sia Selama Satu BulanBerikut tata cara pembelian token listrik di aplikasi DANA :
1. Buka aplikasi DANA
Buka aplikasi DANA yang sudah terinstall di ponsel Anda.
2. Pilih menu “Listrik”
BACA JUGA:Bagaimana Cara Membenahi Kepala Pitak? Cek Cara Membuat Masker Rambut Almond Yuk
Buka halaman utama, kemudian pilih menu Listrik
3. Pilih tipe layanan Pascabayar
Selanjutnya, pilih tipe layanan “Pascabayar” yang telah disediakan.
4. Masukkan nomor pelanggan
BACA JUGA:Pengakuan Prabowo Subianto Soal Tragedi Kerusuhan Mei 1998: Sebagai Prajurit, Saya...
Masukkan nomor pelanggan atau PLN ID Anda. Pastikan nomor tersebut sudah benar.
5. Periksa jumlah tagihan