Belum lagi setiap tahunnya harga mobil terus turun setidaknya mencapai Rp 5 juta pertahun.
5. Pembelian yang Mudah
Mobil bekas produksi lama mudah dan tidak repot dalam proses pembeliannya, namun kamu harus memahami tipe mobil yang dibeli terutama sisi tekniknya.
Jika pemahaman kalian soal otomotif pas-pasan sebaiknya hindari memilih mobil bekas produksi lama, dan amat disarankan untuk beli tipe baru saja meskipun diambil dengan cara cicil. Sebab mobil produksi lama sangat merepotkan dalam sisi tekniknya, bahkan beberapa bengkel mobil saja ada yang tidak bisa menangani berbagai kerusakan mobil keluaran lama.
Belum lagi sparepartnya juga sulit dicari, akan memakan biaya dan tenaga ekstra.
Demikian tips agar kalian menimbang nimbang untuk membeli mobil bekas dengan produksi lama.