Kapolsek Sepang Iptu Debby Soesilo menerangkan korban diduga berusaha masuk ke dalam perumahan dengan cara merusak kunci dan mencongkel pintu.
Namun, ketika berhasil masuk, tubuhnya justru terjepit pintu yang masih terkunci.
Akibatnya, korban pun tidak bisa menarik kembali kepalanya sehingga terjebak.
BACA JUGA:Harga Emas Antam dan UBS Hari Ini, Minggu 15 September 2024 Naik Lagi: Cek Sekarang!
Korban lantas meninggal dunia diduga akibat kehabisan oksigen.
"Saat itu korban diduga terjepit di bagian leher karena bagian bawah pintu masih merekat kuat terkunci sehingga menjepit leher korban," Debby, dikutip dari Instagram @polresgunungmas_.
Setelah peristiwa itu, pihak Polsek Sepang pun melakukan olah TKP dan mengamankan barang bukti.