Mengubah Botol Bekas Menjadi Barang Bermanfaat, Yuk Coba Buat!

Mengubah Botol Bekas Menjadi Barang Bermanfaat, Yuk Coba Buat!

Cara daur ulang botol bekas---pinterest

1. Botol bekas plastik dalam berbagai ukuran

2. Tali atau kawat yang kuat untuk gantungan

3. Cat warna-warni

Caranya:

BACA JUGA:LAST DAY! Promo Kabisat Spesial Excelso Terbaru, Ada Gratisan Buat yang Ulang Tahun di 29 Februari

1. Potong bagian bawah botol.

2. Hiaslah botol bekas menggunakan cat warna-warni agar lebih menarik, kreasikan sesuka Anda.

3. Lubangi bagian botol bekas untuk diberikan tali atau kawat sebagai gantungan.

4. Pot gantung siap untuk digunakan.

BACA JUGA:Siap-siap Liburan! Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional di Bulan Maret 2024

2. Celengan

Botol bekas juga dapat Anda ubah menjadi celengan dengan berbagai bentuk yang unik.

Bentuknya yang lucu akan mendorong Anda agar semakin rajin menabung, tidak hanya itu Anda juga bisa mengajak si kecil membuat celengannya.

Bahan:

BACA JUGA:Mau Ngemil Tapi Takut Gendut? Ini Dia 4 Rekomendasi Camilan Anti Gemuk

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya