Pakai Makeup Sering Rusak? Ikuti Tips And Trik Mengatasi Kerusakan Pada Makeup

Pakai Makeup Sering Rusak? Ikuti Tips And Trik Mengatasi Kerusakan Pada Makeup

Pakai Makeup Sering Rusak? Ikuti Tips And Trik Mengatasi Kerusakan Pada Makeup-@makeover-Instagram

Namun, tidak perlu langsung membuangnya karena masih ada cara untuk memperbaikinya dan membuatnya utuh kembali. 

Caranya cukup mudah, kita perlu melelehkan sisa lipstik yang masih tersisa di dalam tabungnya dengan membakarnya secara perlahan hingga meleleh.

Setelah itu, ambil bagian lipstik yang patah, kemudian tempelkan kembali ke atas sisa lipstik yang telah dilelehkan. 

Agar lipstik kembali padat, letakkan di dalam kulkas dan biarkan selama 30 menit setelah itu, lipstik favorit kita akan kembali seperti semula.

BACA JUGA:Brilian! Ketahuilah Beberapa Kiat Sukses Uniqlo Dalam Persaingan Brand Fashion

4. Memperbaiki bedak yang pecah

Bedak sering kali mengalami kerusakan akibat jatuh, yang mengakibatkan pecahnya produk tersebut. 

Jika mengalami masalah ini, tidak perlu khawatir karena bedak yang pecah bisa diperbaiki dengan menggunakan sedikit alkohol gosok. 

Langkah-langkahnya adalah menekan bedak hingga lebih hancur agar lebih mudah diolah. 

BACA JUGA:Brilian! Ketahuilah Beberapa Kiat Sukses Uniqlo Dalam Persaingan Brand Fashion

Kemudian tambahkan beberapa tetes alkohol isopropyl 91 persen ke dalam bedak. 

Aduk hingga merata, lalu tempatkan selembar handuk kertas di atas produk dan tekan dengan kuat menggunakan telapak tangan. 

Setelah itu, angkat handuk kertas dan biarkan hingga mengering sebelum bedak dapat digunakan kembali. 

Selain alkohol, air mawar juga bisa digunakan dengan cara yang serupa.

BACA JUGA:Ramalan Zodiak Sagittarius di Bulan Juni 2024: Siap-Siap Raih Pencapaian Karier!

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya