Rangkaian Acara Seru Selama Bulan Agustus di Jakarta: Wajib Kamu Kunjungi!

Rangkaian Acara Seru Selama Bulan Agustus di Jakarta: Wajib Kamu Kunjungi!

Rangkaian Acara Seru Selama Bulan Agustus di Jakarta: Wajib Kamu Kunjungi!-Tom Fisk-pexels

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Di bulan Agustus ini terdapat banyak kegiatan seru yang tak boleh sampai terlewat buat kamu warga JAKARTA dan sekitarnya.

Pada kesempatan ini, kamu bisa memanfaatkan waktu untuk melakukan berbagai acara bersama teman ataupun keluarga.

Bagi kalian yang penasaran, simak berikut rangkaian acara selama bulan Agustus di wilayah Jakarta yang wajib kamu kunjungi.

BACA JUGA:Harga Emas di Pegadaian Rabu, 7 Agustus: Antam dan UBS Kompak Turun Hingga Rp 8.000 per Gram!

Sebagai informasi, bulan Agustus menjadi momen yang sangat ditunggu-tunggu oleh seluruh masyarakat Indonesia karena terdapat momen kemerdekaan RI. Pada Agustus 2024 ini, Indonesia telah memasuki umur ke-79 setelah merdeka.

Nah, banyak kegiatan seru dalam rangka menyambut kemerdekaan RI ke-79 nih. Dilansir dari akun Instagram @jakarta.point, simak berikut rangkaian acara seru di Jakarta yang bikin bulan Agustusmu makin berwarna.

Rangkaian Acara di Bulan Agustus 2024 di wilayah Jakarta

1. 1 Agustus 2024

Symphonesia Bangga Indonesia with Erwin Gutawa Orchestra (Ciputra Artpreneur)

2. 1-2 Agustus 2024

Flona Jakarta (Taman Lapangan Banteng)

BACA JUGA:Jangan Lewatkan Promo J.CO Donuts & Coffee Mulai dari Rp 58 Ribu: Catat Tanggalnya!

3. 1-4 Agustus 2024

Open Trip Festival (SMESCO Convention Hall)

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya