Kenali 7 Jenis Musik yang Bisa Mengubah Moodmu dalam Sekejap!

Selasa 09-01-2024,15:00 WIB
Reporter : Jihan Meiby
Editor : Priya Satrio

7. Musik Dangdut 

Musik dangdut merupakan genre musik asli Indonesia. Musik dangdut biasanya diiringi dengan berbagai macam alat musik seperti seruling, gendang dan instrumen alat musik lainnya.

Ketika mendengarkan lagu-lagu dangdut, kita cenderung merasa semangat dan ingin bergoyang. Bahkan, kamu bisa merasakan bahagia saat ikut bernyanyi dan bergoyang.

Kategori :

Terpopuler