7 Rekomendasi Lip Tint Khusus yang Punya Bibir Kering, Sini Merapat!

Senin 11-03-2024,20:13 WIB
Reporter : Aan Umilah
Editor : Priya Satrio

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Jika kamu mengalami masalah bibir kering karena memakai lip tint, gak perlu khawatir lagi.

Sekarang kamu bisa memakai lip tint untuk menambah kecantikanmu tanpa perlu khawatir bibirmu akan kering.

Pilihlah lip tint dengan oil based atau lip tint yang mengandung kaya akan pelembap.

BACA JUGA:Ramalan Zodiak Gemini dan Libra Senin, 11 Maret 2024: Cek Nasibmu Hari Ini

Kandungan itu tidak akan membuat bibir kering, pecah-pecah dan mengelupas lagi seperti sebelumnya yang kamu kahawatirkan.

Kamu juga bisa sebelum mengaplikasikan lip tint ke bibir, cobalah untuk memakai pelembap bibir atau lip balm agar bibir kamu tidak terlalu kering.

Adapun beberapa produk yang dapat merawat bibir dan menutupi warna kehitaman pada bibir kamu.

Ingin tahu apa saja sih produk, lip tint yang bagus untuk bibir kering kamu? simaklah di bawah ini!

BACA JUGA:Ramalan Zodiak Virgo Hari ini 11 Maret 2024: Pekerjaan Bisa Cuan, Asalkan...

1. Madame Gie Lip Tint 

Lip Tint dari brand lokal yang satu ini, Madam Gie, bisa dijangkau dengan harga yang murah meriah, lho, teman-teman.

Tekstur dari si lip tint nya ini merupakan gel cair yang membuat sangat mudah untuk diserap oleh bibir kita.

Karena memiliki tekstur yang watery, apa yang dibilang bisa melembapkan bibir itu benar adanya dan mereka mempunyai 8 shades yang bisa di sesuaikan dengan kulit undertone kamu.

BACA JUGA:Link Nonton Drakor Genre Misteri 'Wonderful World' dengan Subtitle Indonesia, Cha Eun Woo Jadi Aktor Utama

2. Dazzle Me Lip Tint 

Kategori :

Terpopuler