Gimana Sih Cara Kerja Karburator Sepeda Motor? Cek di Sini!

Selasa 02-04-2024,08:35 WIB
Reporter : Prasuda Mega
Editor : Priya Satrio

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID Karburator motor merupakan salah satu bagian penting dalam kendaraan beroda dua ini.

Karburator bertugas untuk menghimpun udara dan mencampurkannya dengan bahan bakar. 

Proses ini akan membuat bahan bakar lebih muda terbakar dan berubah menjadi tenaga.

BACA JUGA:Kronologi Ayah Cabuli Anak Kandung Berusia 5 Tahun: Berawal dari Ulang Tahun Sang Putri!

Memang benar, jika saat ini penggunaan karburator pada sepeda motor sudah mulai berkurang. 

Pasalnya, kini banyak sepeda motor yang dilengkapi sistem injeksi. 

Meskipun begitu, tidak ada salahnya Kalian mengenali karburator dan cara kerjanya.

Cara Kerja dan Komponen Karburator Motor

Karburator pada sepeda motor dengan cara kerja yang mirip seperti semprotan nyamuk.

BACA JUGA:Sadis! Ayah Kandung Lecehkan Putrinya yang Masih Kecil Berulang Kali Setiap Malam: 'Rasanya Sakit'

Cairan bahan bakar akan dihisap dan diubah menjadi kabut. 

Pada saat itu, piston pada karburator akan bergerak turun untuk menghisap cairan bahan bakar dan mengubahnya menjadi kabut. 

Selanjutnya, kabut ini akan digunakan dalam sistem pembakaran.

Sedikit banyaknya kabut yang dihasilkan, akan dipengaruhi oleh bukaan selongsong gas dari sepeda motor itu sendiri. 

BACA JUGA:Sikat! Ada Promo Dunkin Donat Hari Ini 1 April 2024, Beli 7 Gratis 5 Donat Cuy

Kategori :

Terpopuler