7 Cara Efektif Gunakan Kondisioner Agar Hasilnya Tampak Nyata di Rambut

Rabu 03-04-2024,11:36 WIB
Reporter : Aan Umilah
Editor : Priya Satrio

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Berikut cara menggunakan kondisioner yang benar agar hasilnya tampak nyata di rambut.

Kondisioner menjadi sebuah produk perawatan rambut yang sudah jelas memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan dan penampilan rambut Anda. 

Bahkan kondisioner akan membantu melembutkan dan menghidrasi rambut Anda, terutama setelah proses keramas yang dapat membuat rambut menjadi kering.

BACA JUGA:Siap-Siap! 5 Zodiak Ini Diprediksi Bakal Mendapat Keberuntungan Besar Hari Ini, Rabu 3 April 2024

Penggunaan kondisioner secara teratur dapat memberikan berbagai manfaat penting bagi kesehatan dan penampilan rambut Anda secara keseluruhan.

Berikut cara menggunakan kondisioner secara baik dan benar demi hasilnya nyata :

1. Bersihkan rambut terlebih dahulu

Sebelum menggunakan kondisioner, pastikan rambut Anda sudah bersih setelah keramas. 

BACA JUGA:Keberuntungan Shio Kelinci di Bulan April 2024: Jangan Abaikan Hal Ini Ya!

Bilas sampo secara menyeluruh dan pastikan tidak ada sisa sampo yang tertinggal.

2. Keluarkan kondisioner secukupnya

Tuangkan kondisioner secukupnya ke telapak tangan Anda. 

Jumlah yang diperlukan akan bervariasi tergantung pada panjang dan tebalnya rambut Anda.

BACA JUGA:Catat 8 Konser Musik Paling Seru di Indonesia, Avenged Sevenfold Siap Gebrak Panggung!

3. Ratakan pada rambut

Kategori :

Terpopuler