Jangan Dipaksa Saat HP Android Sudah Panas, Ada Triknya Buat Cooling Down

Jangan Dipaksa Saat HP Android Sudah Panas, Ada Triknya Buat Cooling Down

cara atasi hp panas---Istimewa

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Sebagaimana sering kali seorang pengguna android mengeluh bahwa handphone androidnya sering kali panas secara tiba tiba.

Perlu kalian ketahui, bisa jadi karena tugas prosesor dengan intensitas tinggi, pengisian daya cepat, pengisi daya atau kabel yang rusak, suhu lingkungan yang tinggi, atau penyebab lainnya. 

Ponsel Android cepat panas atau overheat tentu pernah dialami setiap pengguna. HP yang panas ini tentu akan menyebabkan performa menurun hingga kinerja aplikasi melambat. 

BACA JUGA:Ramalan Zodiak Libra di Bulan Oktober 2023, Kamu Akan Menikmati Keuntungan dalam Bidang Keuangan dan Bisnis!

Hal ini tentu saja akan menghambat aktivitas Anda menggunakan ponsel untuk kebutuhan sehari-hari, beberapa pengguna biasanya merasakan ponsel overheat ketika berada di luar ruangan.

Berikut ini beberapa tips dan cara mengatasi HP Android yang overheat atau panas secara tiba tiba :

1. Lepas casing dan dinginkan HP di ruang sejuk 

Cara mudah mengatasi HP overheat adalah dengan langsung melepas casing ponsel dan langsung mendinginkannya di tempat sejuk. Anda juga bisa menggunakan bantuan kipas angin untuk mempercepat suhu ponsel menurun. 

BACA JUGA:Ramalan Tigor Otadan Terbaru: Keruntuhan di Institusi Pemerintahan Akan Terjadi!

2.Turunkan kecerahan layar 

Kecerahan layar maksimal pada ponsel membuat kinerja baterai juga menjadi lebih keras.

Hal ini juga menjadi salah satu penyebab HP mudah panas, maka dari itu untuk mengatasinya pengguna dapat menurunkan kecerahan layar pada ponsel. 

Upaya lain adalah pengguna dihimbau untuk menggunakan screen guard antisilau yang berguna agar Anda lebih mudah melihat layar ponsel di kondisi cahaya yang sangat terang tanpa perlu menaikkan kecerahan layar. 

3. Menonaktifkan latar belakang aplikasi yang tidak digunakan

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya