Bingung HP Android Tiba-tiba Panas? Ini Solusi untuk Mengatasinya

Bingung HP Android Tiba-tiba Panas? Ini Solusi untuk Mengatasinya

Tata cara rawat baterai hp---Istimewa

3. Menonaktifkan latar belakang aplikasi yang tidak digunakan

Terlalu banyak aplikasi yang aktif dan berjalan di latar belakang juga menjadi faktor ponsel Anda bekerja lebih keras.

Hal ini yang menyebabkan HP cepat panas. Untuk menonaktifkan aplikasi di latar belakang berikut ini caranya :

- Buka Settings/Pengaturan

BACA JUGA:5 Laptop yang Cocok Untuk Anak Kuliahan, Mampu Tampung File Tugas Banyak dan Anti Lemot

- Pilih Aplikasi 

- Kelola Aplikasi 

- Pilih aplikasi yang ingin Anda nonaktifkan latar belakangnya

- Klik “Penggunaan data” 

BACA JUGA:Rancaekek Dilanda Puting Beliung Mengerikan, BMKG Ungkap Penjelasan Lengkap Soal Fenomena Ini

- Geser toogle “Background data/data latar belakang”

Itu dia tata cara yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi Hp android yang panas.

Jangan kamu biarkan android yang kamu miliki panas secara lama karena akan merusak kesehatan baterai dan juga kesehatan hp yang kamupunya.

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya