Menurut Primbon Jawa ini Dia Larangan Saat Berdagang Supaya Laris Manis

Menurut Primbon Jawa ini Dia Larangan Saat Berdagang Supaya Laris Manis

berdagang---Istimewa

3.Pantangan meludah

Jangan meludah didepan tokoh atau warung anda sendiri.

Hal ini dipercaya akan menghilangkan keberuntungan sehingga toko atau tempat usaha menjadi sepi.

4.Jangan menjelekkan dagangan orang lain

BACA JUGA:Aksi Konyol Pencuri HP Bikin Geram, Pura-pura Sholat Berujung Nyolong di Masjid

Pantangan ketika berdagang jangan memperbincangkan kejelekan dagangan orang lain, menurut leluhur orang jawa jika ini dilanggar maka dagangan anda akan sepi.

5.Uang pertama hasil dagangan

Uang pertama yang didapatkan hari itu jangan dipakai untuk pengembalian, simpanlah sampai warung tutup baru setelah itu boleh dipakai.

Hal semacam ini bisa dimanfaatkan untuk menarik pembeli dari tempat usaha anda.

BACA JUGA:Cek! Daftar Promo JSM Alfamart Periode 1-3 Maret 2024, Segini Harga Beras per 5 Kg

Itulah mengapa, sering kita lihat ada yang pedagang yang sengaja mengibaskan uang hasil pertamanya pada barang dagangan, sambil mengatakan supaya laris.

6. Orang minta garam

Ada orang datang untuk meminta garam pada saat membuka tokoh, atau istilahnya buka dasar. Maka jangan diberikan, meskipun tetangga sendiri.

Orang zaman dulu bilang, ini akan membuat dagangan anda tidak akan laku sepanjang hari.

BACA JUGA:BRUTAL! Aksi Video Bullying Sekelompok Wanita di Batam, Tendang Korban Meski Sudah Menangis Pasrah

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya