Rekomendasi Hydrating Sheet Mask: Bikin Kulit Jadi Nggak Kering Lagi Deh

Rekomendasi Hydrating Sheet Mask: Bikin Kulit Jadi Nggak Kering Lagi Deh

Rekomendasi mask untuk kulit kering-pvproductions-Freepik

BACA JUGA:Innillahi! Kecelakaan Maut di Jalur Contraflow KM 58 Tol Cikampek, 9 Meregang Nyawa

3. Wardah Nature Daily Sheet Mask - Green Tea

Produk dari Wardah ini hadir dalam 5 varian dimana masing-masing variannya memiliki fungsi khusus, untuk menyejukkan kulit sekaligus mengurangi kemerahan pada wajah direkomendasikan memakai varian green tea. 

Melalui sheet mask ini, wardah juga memperkenalkan inovasi terbaru yaitu Micro Particle Essence yang membuat essence sheet mask lebih cepat meresap ke pori-pori. 

Tekstur essence nya yang terformulasi dalam produk ini tidak terlalu cair sehingga tidak menetes saat di keluarkan dari pouch, dan tidak meninggalkan kesan lengket sama sekali di wajah. 

BACA JUGA:Viral Video Pria Pukul dan Ludahi Wanita di Restoran Kendari Gegara Disebut 'Alien'

4. Ariul 7 Days Mask - Bamboo 

Ariul merupakan brand yang hanya memanfaatkan bahan-bahan alami, demi melindungi kulit dari efek stress karena kehidupan sehari-hari serta membantu secara efektif dalam memulihkan kesehatan kulit. 

Sesuai dengan namanya, sheet mask Ariul memiliki 7 varian, khusus untuk menghidrasi kulit bisa memakai varian bamboo dan tiap varian memiliki warna essence yang berbeda ada yang putih susu serta bening. 

Seluruh varian sheet mask ini punya juga aroma yang lembut dan sangat menenangkan dengan harga yang masih sangat terjangkau untuk kamu beli. 

BACA JUGA:Tips Jitu Agar Laki-laki Bisa Menjaga Pandangan dari Wanita yang Bukan Mahramnya

5. Innisfree It's Real Squeeze Mask 

Produk ini di rancang dengan eco friendly, easy to peel dan dibuat dengan tekhnik yang berfungsi untuk menghilangkan bahan-bahan yang tidak di butuhkan secara perlahan sehingga sheet mask ini kaya akan nutrisi. 

Innisfree sheet mask ini 100% terbuat dari bahan-bahan alami seperti ginseng, aloe vera, rose, lemon, green tea, ace berry, madu, tomat, bahkan timun. 

Tesktur dari lembaran masker nya sendiri sangat lembut saat terkena kulit wajah, dan nyaman banget untuk semua tipe jenis kulit sampai untuk kulit yang sensitif sekalipun dengan harga yang sangat murah. 

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya