Review Game Rise of The Ronin, Menawarkan Pengalaman Baru dalam Eksplorasi

Review Game Rise of The Ronin, Menawarkan Pengalaman Baru dalam Eksplorasi

Review Game Rise of the Ronin Menawarkan pengalaman baru dalam eksplorasi-https://www.playstation.com/-https://www.playstation.com/

Gameplay

Team Ninja punya reputasi yang bagus dalam industri video game, khususnya dalam genre Action.

Ninja Gaiden, Nioh dan Wo Long adalah tiga dari banyak judul cemerlang yang pernah mereka hasilkan.

BACA JUGA:Tas Louis Vuitton Berisi Emas Batangan Seharga Rp510 Juta Tertinggal di Stasiun Tawang!

Kali ini, mereka kembali mengusung tema Samurai dengan mengambil latar Periode Bakumatsu pada abad ke-19 di Akhir Zaman Edo Jepang sebagai landasan cerita yang sangat penting.

Meskipun tahun lalu, kita mendapatkan game samurai seperti Like a Dragon: Ishin!, namun pendekatan cerita yang diterapkan oleh Rise of the Ronin memberikan sudut pandang yang berbeda dengan memasukkan berbagai detail dan intrik politik yang terpadu dengan cerita asli dari karakter utama yang kalian mainkan.

Conclusions

Rise of the Ronin adalah game samurai yang menawarkan banyak pengalaman baru dibanding game sejenisnya.

Sebagai penggemar hal-hal yang berhubungan samurai, kami mengapresiasi bagaimana cara Team Ninja menyajikan perspektif baru dalam cerita sejarah Jepang, khususnya periode Bakumatsu.

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya