4 Tips Sederhana Tapi Sulit Dilakukan Ini Ternyata Terbukti Cegah Sakit Kolestrol

4 Tips Sederhana Tapi Sulit Dilakukan Ini Ternyata Terbukti Cegah Sakit Kolestrol

cara cegah sakit kolestrol-@halodoc-Instagram

Bahkan menambahkan aktivitas fisik dalam interval pendek beberapa kali sehari dapat memberikan manfaat yang signifikan untuk menurunkan berat badan dan meningkatkan kesehatan Anda secara keseluruhan.

Contoh-contoh aktivitas fisik yang dapat Anda lakukan termasuk berjalan cepat setiap hari saat jam makan siang, menggunakan sepeda sebagai sarana transportasi ke tempat kerja, atau bermain olahraga favorit seperti badminton, sepak bola, atau voli. 

Anda juga bisa melakukan olahraga yang menjadi hobi anda selama ini, tapi lakukan cara ini dengan teratur dan jangan berhenti dalam jangka waktu yang panjang.

Dengan konsistensi dalam melaksanakan aktivitas fisik, Anda dapat membantu menjaga kesehatan jantung dan mengelola kadar kolesterol dengan lebih efektif.

BACA JUGA:Baca 4 Tips Ini, Agar Dapat Harga Murah Ketika Ikut Lelang Mobil

4. Berhenti Merokok

Menghentikan kebiasaan merokok dapat membantu mencegah kadar kolesterol tinggi dengan meningkatkan kadar kolesterol baik dalam tubuh Anda, manfaatnya terasa sangat signifikan dan terjadi dengan cepat, dalam waktu 20 menit setelah Anda berhenti merokok tubuh Anda mulai menunjukkan perbaikan yang signifikan. 

Tekanan darah dan detak jantung Anda akan mulai pulih dari lonjakan yang disebabkan oleh rokok, lalu setelah 3 bulan tanpa merokok, sirkulasi darah dan fungsi paru-paru Anda mulai membaik secara bertahap. 

Ini merupakan langkah penting dalam proses penyembuhan tubuh setelah berhenti merokok, dalam setahun setelah Anda berhenti merokok, risiko Anda terkena penyakit jantung akan berkurang hingga setengahnya dibandingkan dengan perokok aktif, ini merupakan langkah besar yang dapat meningkatkan kesehatan jantung Anda dalam jangka panjang.

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya