Review Game Dragon Quest Monsters: The Dark Prince, Sistem Pertarungan Sederhana Tapi efektif

Review Game Dragon Quest Monsters: The Dark Prince, Sistem Pertarungan Sederhana Tapi efektif

Review Game Dragon Quest Monsters: The Dark Prince Sistem pertarungan yang sederhana, namun efektif-https://dragonquest.square-enix-games.com/-https://dragonquest.square-enix-games.com/

BACA JUGA:Demi Cegah Anak Konsumsi Konten Pornografi, Ini Langkah Konkret Kominfo

Dan terakhir ada opsi Flee yang tentu saja berguna untuk melarikan diri dari musuh.

Namun, ada dua fitur yang membuat kami sangat bersyukur telah diterapkan dalam sistem pertarungannya, yaitu Fast Mode dan Auto-battle.

Hanya dengan menekan tombol ZL dan ZR, tempo pertarungan akan berjalan lebih cepat dan otomatis, sehingga hal ini sangat memudahkan kalian dalam proses grinding level.

Dragon Quest Monsters: The Dark Prince berhasil mengharumkan kembali nama baik franchise Dragon Quest yang sempat tercoreng oleh Infinity Strash di bulan September kemarin.

Meskipun narasi ceritanya kurang tertata rapi dan performa framerate-nya menjadi kendala utama, namun mekanik permainannya sangat solid dan adiktif, khususnya Monster Synthesis.

Kami yakin, durasi petualangan kalian akan lebih banyak dihabiskan untuk bereksperimen demi membentuk tim ideal dengan monster-monster terbaik.

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya