Sidang Komdis PSSI: Bhayangkara FC Dilanda Denda Besar dan Sanksi Bagi Pemain

Sidang Komdis PSSI: Bhayangkara FC Dilanda Denda Besar dan Sanksi Bagi Pemain

Sidang Komdis PSSI: Bhayangkara FC Dilanda Denda Besar dan Sanksi Bagi Pemain-pssi.org-pssi.org

BACA JUGA:Takut Serangan Sinar UV? Tenang, 6 Bedak dengan SPF Ini Siap Lindungi Kulit Wajahmu


Sidang Komdis PSSI: Bhayangkara FC Dilanda Denda Besar dan Sanksi Bagi Pemain-pssi.org-pssi.org

Selain hukuman tersebut, ada juga sanksi untuk dua pemain dari Persebaya Surabaya dan Persis Solo.

Gelandang Persebaya Ripal Wahyudi dan bek sayap Persis Solo Gavin Kwan Adsit yang mendapatkan kartu merah di pertandingan pekan ke-31 membuat mereka juga harus mendapatkan sanksi.

Berikut hasil lengkap Sidang Komdis PSSI pada 18 April 2024:

BACA JUGA:Ramalan Zodiak Gemini 27 April 2024: Ada Suatu Hal yang Akan Membawa Keberuntungan?

1. Sdr. Ripal Wahyudi (Pemain Persebaya Surabaya)

- Nama Kompetisi: BRI Liga 1 2023/2024

- Pertandingan: Persebaya Surabaya vs Dewa United FC

- Tanggal Kejadian: 16 April 2024

- Jenis Pelanggaran: menyikut pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung

- Hukuman: tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp.10.000.000,-

BACA JUGA:Ramalan 4 Zodiak di Bulan Mei 2024: Scorpio Dilimpahi Keberuntungan, Taurus Menuju Sukses

2. Tim Bhayangkara Presisi Indonesia FC

- Nama Kompetisi: BRI Liga 1 2023/2024

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya