Tips Penting Agar Motor Tidak Mudah Dicuri Maling

Tips Penting Agar Motor Tidak Mudah Dicuri Maling

Tips Agar Motor Tidak Mudah Di Curi Maling-freepik-freepik

• Menggunakan Cover Motor

Opsi yang bisa kalian coba berikutnya untuk mengamankan motor tidak dicuri adalah dengan menggunakan cover motor.

BACA JUGA:Jadi Kenyataan! Ramalan Indigo Soal Tragedi Kecelakaan Maut di Ciater Subang Sudah Diprediksi Sejak Lama

Ini berlaku khususnya apabila motor kalian diparkir pada area terbuka, sekalipun itu halaman rumah kalian.

Menutupi motor dengan cover akan mengundurkan niat maling mencuri motor kalian, sebab akan membutuhkan waktu untuk membuka cover dan membobol motornya.

Jadi, tidak ada salahnya memasang cover motor demi mencegah kemalingan.

• Mengamankan Barang-Barang Berharga

Meninggalkan barang berharga kalian seperti dompet, lalu dokumen seperti STNK hingga BPKB di jok motor, akan memancing motor kalian dicuri. 

BACA JUGA:Selamat! Kaesang Pangarep dan Erina Gudono Bagikan Kabar Kehamilan Anak Pertama saat Berada di Tanah Suci

Meski kalian hanya memarkirnya lima hingga sepuluh menit, sebaiknya tetap hindari kebiasaan meninggalkan barang berharga tersebut di tempat terbuka. 

Lalu, bila motor kalian ternyata dicuri, maka kalian juga harus kehilangan barang berharga tersebut.

Jadi, kerugiannya bisa dua kali lipat.  

• Melepas Komponen Motor yang Penting

Cara memastikan motor tidak dicuri yang satu ini cocok kalian gunakan ketika akan meninggalkan motor untuk pulang kampung saat idul fitri tiba.

BACA JUGA:Berakhir Hari Ini! Intip Daftar Katalog Promo JSM di Alfamart Periode 9-12 Mei 2024

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya