6 Skincare Ini Terbukti Membasmi Leher Hitam dan Membuatnya Cerah Lagi

6 Skincare Ini Terbukti Membasmi Leher Hitam dan Membuatnya Cerah Lagi

Kerak leher-freepik-Freepik

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Area lipatan leher sering kali mengalami perubahan warna menjadi lebih gelap, yang disebabkan oleh berbagai faktor.

Kondisi leher yang menghitam dapat membuat Anda merasa tidak nyaman dan mengurangi rasa percaya diri dalam berpenampilan.

Oleh karena itu, penting untuk mengetahui beberapa rekomendasi produk dari berbagai merek yang efektif untuk mencerahkan area leher.


8 Tips Jitu Memilih Skincare dan Make Up Untuk Kulit Sensitif, Jangan Sampai Salah Pilih!-freepik-freepik

1. Whitelab Brightening Underam Cream

Kulit leher yang gelap dan kusam sering kali disertai dengan tekstur yang kasar, salah satu solusi untuk mengatasi masalah ini adalah menggunakan krim yang mengandung marine collagen.

Marine collagen yang berasal dari laut memiliki tingkat kemurnian yang sangat tinggi, sehingga efektif dalam merawat kulit agar tetap halus, lembut, dan kenyal.

Dengan perawatan yang tepat, Anda tidak perlu lagi merasa minder saat mengenakan pakaian dengan leher terbuka.

BACA JUGA:Rangkaian Acara Seru dalam Rangka Meriahkan HUT Jakarta ke-497, Jangan Sampai Terlewat!

2. SYB AHA Skinboost Body Toner

Jika lipatan di leher tidak dirawat dengan baik, penumpukan sel kulit mati bisa menyebabkan kulit leher menjadi gelap.

Menggunakan body toner ini secara rutin dapat membantu mengangkat sel kulit mati dari area leher, body toner dari SYB mengandung glycolic acid, yang berfungsi sebagai agen eksfoliasi untuk membersihkan sel kulit mati.

Selain itu, toner ini juga mengandung DNA salmon, yang kaya akan antioksidan untuk merangsang produksi kolagen, serta allantoin yang memberikan efek menenangkan.

BACA JUGA:Promo Spesial Krispy Kreme Spesial Hari Ini: 2 Lusin Donat Hanya Rp 100.000!

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya