Ingat Bahaya Serangan Anemia Bagi Tubuh, Simak Cara Mencegahnya!

Ingat Bahaya Serangan Anemia Bagi Tubuh, Simak Cara Mencegahnya!

Jangan Sampai Kalian Mengindap Anemia, Berikut Cara Pencegahannya!-@halodoc-Instagram

Untuk menjaga kesehatan sel darah dan fungsi tubuh lainnya, orang dewasa disarankan untuk memenuhi kebutuhan harian vitamin C minimal 75 miligram per hari.

Kekurangan vitamin C bisa menyebabkan gangguan pada penyerapan zat besi, yang bisa meningkatkan risiko terkena anemia.

Makanan yang kaya akan vitamin C meliputi berbagai jenis buah-buahan, seperti jeruk, stroberi, kiwi, dan mangga, serta sayuran seperti paprika, brokoli, dan tomat.

Dengan memasukkan makanan tersebut ke pola makan sehari-hari, kamu bisa memastikan asupan vitamin C yang cukup untuk menjaga kesehatan sel darah dan mencegah perkembangan anemia.

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya