Dikenal Tinggi Gula, Ini 5 Cara Menurunkan Kadar Gula Pada Nasi Putih

Dikenal Tinggi Gula, Ini 5 Cara Menurunkan Kadar Gula Pada Nasi Putih

kadar gula-@halodoc-Instagram

5. Masak Nasi Dengan Cara Dikukus

Memasak nasi menggunakan alat kukusan tradisional seperti dandang. adalah metode yang digunakan oleh orang-orang zaman dahulu untuk memasak nasi dan ternyata cara ini efektif untuk mengurangi kadar gula dalam darah.

Langkah-langkahnya cukup mudah, yaitu cuci beras dengan air bersih yang mengalir, kemudian, isi dandang dengan air hingga mencapai ketinggian saringan, lalu letakkan beras yang sudah dicuci di atas saringan dengan merata dan tutup dandang.

Setelah itu, masaklah dengan api sedang, saat nasi sudah menjadi aron atau setengah matang, aduk nasi dan lanjutkan memasak sampai nasi benar-benar matang.

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya