Yuk Simak Cara Memilih 6 Viva Milk Cleanser yang Tepat Sesuai Jenis Kulit, Cara Pakainya Begini

Senin 05-02-2024,20:21 WIB
Reporter : Restu Herlambang
Editor : Priya Satrio

2. Milk Cleanser Varian Bengkuang untuk Mencerahkan Kulit

Untuk membuat kulit menjadi cerah dan putih anda dapat memilih milk cleanser varian Bengkuang.

Sesuai namanya milk cleanser Viva ini dibuat dengan ekstrak bengkuang dan susu. 

BACA JUGA:Apa Sih White Cast Itu? Simak Penjelasan dan Cara Mengatasinya

Bengkuang dan susu adalah bahan alami yang diklaim dapat membantu memutihkan kulit.

Tak hanya itu produk ini juga dilengkapi dengan kandungan ekstrak bunga matahari yang bermanfaat untuk mengembalikan kecerahan kulit dan menjaga kesehatan kulit.

3. Milk Cleanser Varian Spirulina untuk Mencegah Penuaan Dini

Dibuat dengan bahan utama spirulina, cleanser satu ini cocok banget untuk kamu yang ingin tetap awet muda.

BACA JUGA:Strategi Anies Baswedan soal Tata Kelola Pelaksanaan Bansos, Kritik Pedas Era Jokowi?

Spirulina atau ganggang biru laut kaya dengan kandungan vitamin, protein dan asam amino lengkap yang dapat membantu proses regenarasi kulit dan menutrisi kulit sehingga kulit tampak lebih muda. 

Milk cleanser dari Viva ini cocok digunakan untuk jenis kulit normal, kering maupun kulit sensitif karena teskturnya lembut dengan campuran susu yang dapat membuat kulit menjadi lembut dan lembap.

4. Milk Cleanser Varian Cucumber untuk Kulit Berminyak

Mentimun merupakan sayuran yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan dan kecantikan kulit.

BACA JUGA:3 Cara Mudah Transfer Saldo OVO Melalui Bank BCA Terbaru 2024

Tak hanya bermanfaat dikonsumsi langsung tetapi juga dapat digunakan sebagai masker kulit. 

Manfaat dari mentimun juga terdapat dalam milk cleanser Viva dengan namanya yang sama cucumber.

Kategori :

Terpopuler