Ini Tata Cara dan Doa yang Benar Sebelum Meminum Air Zam-Zam, Jangan Asal Minum!

Kamis 22-02-2024,19:27 WIB
Reporter : Restu Herlambang
Editor : Priya Satrio

Adapun doa untuk meminum air zam-zam yaitu :

Doa pertama sebelum minum Air Zam Zam yang berasal dari hadis riwayat Syekh Sulaiman Al-Bujairimi:

BACA JUGA:8 Tips Mengatasi Bayi yang Menderita Batuk Berdahak

اللَّهُمَّ إنَّهُ قَدْ بَلَغَنِي عَنْ نَبِيِّك أَنَّهُ قَالَ مَاءُ زَمْزَمَ لِمَا شُرِبَ لَهُ، وَأَنَا أَشْرَبُهُ لِسَعَادَةِ الدُّنْيَا وَالْآخِرَةِ اللَّهُمَّ، فَافْعَلْ 

(Allāhumma innahū qad balaghanī ‘an nabiyyika annahū qāla, ‘mā’u zamzama li mā syuriba lah,’ wa anā asyrabuhū li sa‘ādatid duniyā wal ākhirah. Allāhumma faf‘al).

Artinya:

"Wahai Tuhanku, sungguh telah sampai padaku hadits dari nabi-Mu, ia bersabda, ‘Air zamzam bermanfaat sesuai tujuan diminumnya," (HR Ahmad, Al-Hakim, dan Ad-Daruqutni) dan aku meminumnya untuk kebahagiaan di dunia dan akhirat. Ya Allah, terimalah,".

BACA JUGA:4 Minuman yang Berbahaya: Hindari Saat Stres untuk Kesehatan Optimal!

Doa kedua yang dapat dibaca untuk menyembuhkan penyakit ketika meminum Air Zam Zam, berdasarkan riwayat Imam Ad-Daruqtuni dari sahabat Ibnu Abbas

اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا وَرِزْقًا وَاسِعًا وَشِفَاءً مِنْ كُلِّ دَاءٍ

(Allāhumma innī as’aluka ‘ilman nafi‘an, wa rizqan wasi‘an, wa syifā’an min kulli dā’in)

Artinya:

BACA JUGA:Thomas Tuchel Sepakat Berpisah dengan Bayern Munich di Akhir Musim 2023/24

"Ya Allah, sungguh aku meminta kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rezeki yang luas, dan kesembuhan dari segala penyakit,".

Kategori :

Terpopuler