Perubahan Revolusioner: Prancis Memulai Era Transportasi Umum Gratis di Montpellier!

Senin 04-03-2024,13:00 WIB
Reporter : Aan Umilah
Editor : Priya Satrio

Meskipun pada demikian, mayoritas para penduduk Montpellier menyabut sangat baik atas keputusan ini sebagai langkah yang maju dalam menjadikan kota mereka lebih ramah lingkungan dan inklusif.

"Transportasi umum gratis akan membuat hidup lebih mudah bagi kami yang tidak memiliki mobil, dan ini juga merupakan dorongan untuk lebih peduli terhadap lingkungan," kata Marie, seorang mahasiswa di Montpellier.

Pada peluncuran inisiatif kali ini, Montpellier telah bergabung dengan kota-kota seperti Dunkrik dan Paris yang dimana telah lebih dulu menerapkan adanya kebijakan transportasi umum gratis.

BACA JUGA:Merapat! Ini 3 Cara Tiruskan Pipi Secara Alami, Mudah loh

Pada langkah ini sangat di harapkan bahwa menjadi contoh bagi kota-kota di Prancis dan di seluruh dunia yang berjuang untuk dapat mengatasi sebuah tantangan pada mobilitas di perkotaan dan dapat mengurangi adanya dampak negatif dari transportasi terhadap lingkungan dan kesehatan manusia.

Kategori :

Terpopuler