Ini Dia Resep Membuat Nasi Liwet, Cocok Buat Jadi Menu Munggahan

Rabu 06-03-2024,15:11 WIB
Reporter : Aan Umilah
Editor : Priya Satrio

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID -  Sering kali orang mencari menu untuk dijadikan makanan saat munggahan sebelum puasa.

Munggahan adalah makan siang yang diadakan sebelum puasa tiba.

Biasanya munggahan yang dicari yaitu nasi liwet untuk dimakan bersama-sama.

BACA JUGA:Manfaatkan Promo Nugget's Fair Alfamart Spesial Munggahan: Potongan Hingga Rp 17.000 Menjelang Bulan Puasa!

Berikut bahan yang bisa kamu siapkan untuk membuat nasi liwet dirumah :

- 2 gelas beras

- 4 gelas air

- 2 lembar daun salam

BACA JUGA:Informasi Cuaca di Wilayah Jabodetabek Hari Ini, Rabu 6 Maret 2024 Sesuai Prediksi BMKG!

- 2 batang serai, memarkan

- 4 cm lengkuas, memarkan

- 2 cm jahe, memarkan

- 2 cm kunyit, memarkan (opsional)

BACA JUGA:Obrolan Prabowo dan Titiek Bikin Meleleh Saat Kondangan ke Pernikahan Anak Menteri: Menolak Berpaling?

- Garam secukupnya

Kategori :

Terpopuler