6 Cara Menyimpan Santan di Freezer Supaya Anti Asam dan Basi

Kamis 04-04-2024,12:25 WIB
Reporter : Aan Umilah
Editor : Priya Satrio

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Ada 6 cara yang bisa kamu lakukan untuk menyimpan santan di dalam freezer kulkas.

Biasanya, sata menjelang lebaran seperti ini banyak orang ingin membeli banyak santan untuk disimpan.

Hal ini dilakukan karena banyak orang tidak ingin antri dan juga membeli santan nantinya dengan harga yang mahal.

BACA JUGA:Harga Emas Antam dan UBS di Pegadaian Naik Lagi Hari Ini, Cek Rinciannya Jelang Lebaran!

Menyimpan santan di dalam kulkas dapat memperpanjang masa simpannya, tetapi ada beberapa tips yang perlu diperhatikan agar santan tetap segar dan tidak cepat basi diantaranya yaitu:

1. Pilih Wadah yang Tertutup Rapat

Gunakan wadah kedap udara atau botol kaca yang tertutup rapat untuk menyimpan santan. 

Pastikan tidak ada udara yang masuk ke dalam wadah karena udara dapat menyebabkan santan cepat basi.

BACA JUGA:Keberuntungan Shio Naga di Bulan April 2024: Segala Hal Baik Akan Mengalir Deras Kepadamu!

2. Pisahkan dari Bahan Lain

Usahakan untuk menyimpan santan di bagian kulkas yang tidak terlalu dekat dengan bahan makanan yang berbau atau beraroma kuat. 

Hal ini dilakukan karena dapat membantu mencegah santan menyerap aroma dari makanan lain.

3. Tandai Tanggal Penyimpanan

BACA JUGA:Rahasia Sukses Jadi Bos Perusahaan Bus, Ini Langkah Mudah Merintis Bisnis Transportasi yang Menguntungkan!

Tulis tanggal ketika Anda menyimpan santan di dalam kulkas. 

Kategori :

Terpopuler