Ternyata Ketupat Sudah Ada Sejak Abad ke-15, Begini Sejarahnya

Selasa 09-04-2024,20:42 WIB
Reporter : Ade Nugroho
Editor : Priya Satrio

Sedangkan bentuk segi empat mencerminkan prinsip "kiblat papat lima pancer” yang bermakna bahwa ke mana pun manusia menuju, pasti selalu kembali kepada Allah SWT.

Sajian ketupat merupakan sajian beras yang dibungkus di dalam selongsong yang terbuat dari anyaman daun kelapa muda (janur).

Selain di Indonesia, ketupat juga bisa ditemukan di beberapa negara tetangga seperti Malaysia, Singapura, Vietnam, Thailand dan Brunei Darussalam.

Begitulah sejarahnya terjadinya ketupat yang sangat di gandrungi oleh masyarakat Indonesia dari dulu hingga saat ini.

Namun bagi kalian yang tidak sempat untuk membuat ketupat, tidak perlu kecil hati karena Lebaran itu buakan masalah ketupatnya namun masalah kemenangan dan sucikan hati kita masing - masing.

Kategori :

Terpopuler