Berapa Biaya Pasang Gigi Palsu, Mahal Kah? Ini Jawabannya

Berapa Biaya Pasang Gigi Palsu, Mahal Kah? Ini Jawabannya

Biaya Pasang Gigi Palsu Berapa?-pressfoto-Freepik

Gigi palsu ini dipasang untuk menggantikan Gigi palsu lengkap sementara yang digunakan sebelumnya.

3. Gigi palsu sebagian (overdenture)

Gigi palsu sebagian adalah gigi tiruan yang digunakan untuk menggantikan dan mengisi celah pada satu atau lebih gigi yang hilang.

Mengenai biaya pasang gigi palsu, hal ini tentunya berbeda-beda di setiap klinik atau rumah sakit. Biaya tergantung dari jenis gigi palsu yang digunakan.

BACA JUGA:Bukan Hanya Sebagai Pelengkap Hidangan, Ternyata Timun Punya Banyak Manfaat untuk Kesehatan Loh!

Namun, jika kamu mencari gigi palsu lepasan dengan biaya paling terjangkau, maka gigi palsu berbahan akrilik adalah pilihan yang tepat.

Biaya pasang gigi palsu lepasan yang terbuat dari porselen akrilik berkisar antara Rp1.200.000,- hingga Rp1.350.000,- per gigi.

Sementara untuk gigi palsu jenis valplast atau Fleksi denture/thermosen, biayanya berkisar antara Rp2.300.000,- hingga Rp2.500.000,- per 1 plat.

Untuk kerangka gigi palsu yang terbuat dari logam, biayanya sekitar Rp2.200.000,- hingga Rp2.800.000,- per rahang.

Dalam memilih gigi palsu, ada baiknya berkonsultasi dengan dokter gigi profesional untuk mendapatkan saran yang tepat sesuai dengan kondisi gigi dan kebutuhan pasien.

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya