3 Olahan Skincare dari Bahan Dapur, Sekali Pakai Wajah Auto Mengkilap

3 Olahan Skincare dari Bahan Dapur, Sekali Pakai Wajah Auto Mengkilap

bahan dapur untuk skincare-racool_studio-Freepik

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Kamu bisa gunakan skincare dari bahan alami yang murah tanpa harus pergi ke dokter untuk biaya perawatan wajah.

Kali ini ada satu bahan dapur yang bisa kamu gunakan untuk membuat skincare yaitu jeruk nipis.

Jeruk nipis bisa kamu jadikan masker, toner, dan  juga scrub.

BACA JUGA:Klarifikasi Raffi Ahmad Soal Rayyanza Dipaksa Bangun untuk Syuting Sahur: 'Padahal Enggak'

Adapun cara membuat masker, toner, dan scrub dari bahan jeruk nipis yaitu :

1. Toner Jeruk Nipis:

Campurkan air mawar murni dengan jus jeruk nipis dalam perbandingan 1:1.

Gunakan campuran ini sebagai toner setelah membersihkan wajah Anda. 

BACA JUGA:Wow! Chery Group Cetak Rekor Penjualan 143.000 Unit di Februari 2024, Catat Pertumbuhan 37,8% Tahun ke Tahun

Oleskan dengan menggunakan kapas secara lembut ke wajah Anda, hindari area sekitar mata.

Toner ini membantu menyegarkan kulit, menyeimbangkan pH, dan memberikan kilau alami.

2. Masker Jeruk Nipis dan Madu

Campurkan satu sendok makan jus jeruk nipis dengan satu sendok makan madu alami.

BACA JUGA:Gratis Minuman Segar Setiap Buka Puasa di Lawson, Buruan Cek Promo Spesialnya!

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya