Lulusan Manajemen Keuangan dan Keselamatan? Freeport Lagi Butuh Karyawan Baru, Cek Syarat Lengkapnya

Lulusan Manajemen Keuangan dan Keselamatan? Freeport Lagi Butuh Karyawan Baru, Cek Syarat Lengkapnya

Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia---ptfi.co.id

- S1 (sarjana) Jurusan Manajemen/Akuntansi.

- Memahami fungsi pengendalian internal dan peraturan terkait dengan bisnis Perusahaan seperti FCPA, peraturan pemerintah dan perpajakan.

- Ada pengalaman di bidang keuangan dan akuntansi pada perusahaan multinasional atau posisi manajerial sebagai auditor internal/eksternal minimal 5-7 tahun.

2. Admin Sistem Keamanan (Safety System Admin) - Divisi Business Process

  • Tugas:

- Mendukung sisi administrasi program operasi kesehatan dan keselamatan sehari-hari.

- Mengelola catatan inspeksi keselamatan, manajemen risiko fatal, audit keselamatan, statistik keselamatan, investigasi insiden dan ketidaksesuaian.

- Mampu memonitor implementasi dari aspek Keselamatan dan Kesehatan di operasi lapangan setiap harinya secara kerja bergilir berdasarkan Kebijakan dan Standar Keselamatan dan Kesehatan PT Freeport Indonesia (PTFI)/ Freeport-Mcmoran (FCX) dan Regulasi Pemerintah di Smelter Manyar dan Freeport Maju Refinery (FMR).

BACA JUGA:Kabar Baik Buat ASN, Buat yang Bersedia Bekerja di IKN Bakalan Dapat 1 Apartemen

  • Syarat Pendidikan:

- Gelar sarjana di bidang K3 atau gelar diploma (D3) dengan minimal 1-2 tahun pengalaman kerja di bagian administrasi.

- Lulusan SMA dengan minimal 2-3 tahun pengalaman kerja di bagian administrasi.

- Sarjana (S1) Keselamatan dan Kesehatan Kerja, Teknik Kimia, Metalurgi, Mesin atau disiplin lain.

- Berpengalaman 3 tahun atau lebih pada Keselamatan dan Kesehatan pertambangan, pemrosesan mineral/ metal terkhusus di Keselamatan dan Kesehatan Operasi.

BACA JUGA:Mulai Hari Ini PNS Wajib Masuk Kerja, Tak Ada LagiWFH: Bolos Kena Sanksi!

3. Kepala Akuntan Operasi Piutang (Chief Accountant Account Receivables Operation)

  • TUGAS:

- Berperan mengkoordinasikan Proses End-to-End pada aktivitas piutang

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya