Yuk Mengenal Lebih Dekat Throttle Position Pada Mobil

Yuk Mengenal Lebih Dekat Throttle Position Pada Mobil

Yuk, Lebih Mengenal Lebih Dekat Throttle Position Pada Mobil-peoplecreations-freepik

Fungsi yang pertama ini adalah untuk memberikan informasi soal mode dan kondisi kendaraan.

TPS akan mengetahui posisi serta kondisi mesin dengan adanya perubahan kondisi pada katup throttle. 

Baik itu ketika katup gas terbuka secara penuh, setengah sampai dengan menutup sepenuhnya.

Kondisi ini akan menandakan perbedaan akselerasi, misalnya saat katup terbuka penuh maka maka akselerasi meningkat. 

BACA JUGA:Zelenskyy Ungkap Jika Vladimir Putin Akan Bersorak Saat Joe Biden Tak Hadir Konferensi Perdamaian

Sedangkan pada saat katup tertutup penuh mesin akan mati.

Pada saat katup terbuka setengah maka kondisi mesin ada di putaran menengah. 

• Pemberi Koreksi Perbandingan Udara dan BBM

Pada fungsi yang kedua, TPS akan memberikan koreksi berupa perbandingan campuran bahan bakar dan udara.

Informasi yang diperoleh TPS akan digunakan untuk mengoreksi campuran udara dan juga bahan bakar. 

BACA JUGA:Inara Rusli Klarifikasi Pencabutan Laporan, Masalah dengan Virgoun Selesai?


Yuk, Lebih Mengenal Lebih Dekat Throttle Position Pada Mobil-aopsan-freepik

Misalnya saja ketika katup gas terbuka penuh maka bahan bakar yang dibutuhkan pun juga meningkat.

Hal sebaliknya juga terjadi yaitu ketika katup terbuka sedikit maka bbm yang dibutuhkan juga tidak banyak. 

Tujuannya agar jumlah udara dan bahan bakar yang masuk seimbang.

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya