9 Penyebab Insecure Sering Muncul di Dalam Diri Sendiri

9 Penyebab Insecure Sering Muncul di Dalam Diri Sendiri

9 Penyebab Diri Kalian Alami Insecure-@halodoc-Instagram

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Insecure adalah kondisi emosional yang kompleks dan bisa disebabkan oleh berbagai faktor, baik internal maupun eksternal. 

Sering kali insecure dialami banyak kalangan dari kalangan anak remaja hingga dewasa.

Beberapa penyeba diri kalian bisa alami insecure diantaranya yaitu :

BACA JUGA:Risiko Penggumpalan Darah Bisa Terjadi Akibat Konsumsi Xylitol, Ini Faktanya

1. Pengalaman Trauma atau Penolakan

Pengalaman traumatis, penolakan, atau pelecehan baik di masa kecil maupun di masa dewasa dapat menyebabkan seseorang merasa tidak aman dan meragukan nilai diri mereka.

2. Perbandingan Sosial

Membandingkan diri dengan orang lain secara terus-menerus, terutama dalam hal penampilan fisik, prestasi, atau status sosial, bisa meningkatkan perasaan insecure.

BACA JUGA:Cobain Keunggulan Motor Listrik ALVA di Jakarta Fair 2024, Ada Diskon dan Hadiah Langsung!

3. Kurangnya Dukungan Emosional

Kurangnya dukungan dari orang-orang terdekat, seperti keluarga, teman, atau pasangan, dapat meningkatkan perasaan insecure seseorang.

4. Persepsi Terhadap Penolakan

Seseorang yang memiliki persepsi yang sensitif terhadap penolakan atau kritik mungkin lebih rentan terhadap perasaan insecure.

BACA JUGA:Ramalan Shio Macan, Naga, Kuda dan Ayam, Rabu, 13 Juni 2024, Adakah Ketidakberuntungan yang Hadir?

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya