Sandiaga Uno Buka Lowongan Sekretaris Deputi dan Direktur Kemenparekraf, Buruan Dilamar!
Sandiaga Uno Buka Lowongan Sekretaris Deputi & Direktur Kemenparekraf Buruan Dilamar -@sandiuno-Instagram
Dokumen Administrasi
Pelamar dapat memilih paling banyak 2 (dua) jabatan lowong dan melengkapi dokumen administrasi sebagai berikut.
1. Surat lamaran menggunakan format pada Lampiran A yang ditandatangani di atas materai Rp. 10.000;
2. Asli Daftar Riwayat Hidup yang ditandatangani oleh pelamar dan diketahui oleh Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama yang menyelenggarakan fungsi kepegawaian pada K/L atau
Pemprov, atau Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama yang menyelenggarakan fungsi kepegawaian pada Pemkab/Pemkot yang bersangkutan dengan menggunakan format
BACA JUGA:PNIB Tolak Keras UAS di Surabaya, Tak Mau Jawa Timur Dimasuki Ustadz dan Da’I Provokator Khilafah
3. Asli Surat Pernyataan dari atasan langsung bahwa yang bersangkutan tidak pernah dijatuhi hukuman pidana, hukuman disiplin tingkat sedang atau tingkat berat, bermaterai
Rp. 10.000,- yang diketahui oleh Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama yang menyelenggarakan fungsi kepegawaian pada K/L atau Pemprov/Pemkab/Pemkot yang bersangkutan dengan menggunakan format Lampiran C.1 dan C.2;
4. Asli Surat Persetujuan dari Pejabat Pembina Kepegawaian (PPK) atau Pejabat yang Berwenang (PyB) untuk mengikuti proses seleksi dengan menggunakan ormat sebagaimana tersebut pada Lampiran D;
5. Asli Pakta Integritas dengan menggunakan format sebagaimana tersebut pada Lampiran E;
BACA JUGA:Video Viral! Emak-emak Menyetrika Baju Bersama Para Tetangga di Depan Rumah
6. Copy KTP;
7. Copy Ijazah Pendidikan sesuai yang disyaratkan;
8. Copy Surat Keputusan Pengangkatan dalam jabatan terakhir;
9. Copy Surat Keputusan Pengangkatan dalam pangkat terakhir;
Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-