Simak! Ini 3 Gejala Diabetes Pada Kulit, Salah Satunya Leher Mulai Menghitam?

Senin 04-03-2024,10:51 WIB
Reporter : Restu Herlambang
Editor : Priya Satrio

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Seringkali, gejala diabetes tidak terdeteksi dengan cepat, yang menyebabkan penanganannya terlambat. 

Bahkan, gejala yang muncul pada kulit sering diabaikan atau dianggap sebagai hal yang biasa. 

Namun, diabetes yang tidak ditangani secara dini dapat menimbulkan komplikasi serius pada berbagai organ tubuh, termasuk mata, ginjal, saraf, dan jantung. 

BACA JUGA:Jangan Sampai Salah! 3 Makanan Ini Sebaiknya Tak Dikonsumsi Dengan Kopi

Oleh karena itu, memahami gejala diabetes menjadi sangat penting untuk mencegah terjadinya komplikasi yang berpotensi mengancam nyawa.

Gejala diabetes dapat sangat bervariasi, mulai dari gejala yang tampak pada kulit hingga gejala yang berkaitan dengan gangguan organ internal. 


5 Jenis Olahraga yang Cocok Untuk Penderita Diabetes, Yuk Jaga Kadar Gula!-@halodoc-Instagram

Gejala umumnya meliputi sering merasa haus dan lapar, sering buang air kecil, penurunan berat badan tanpa sebab yang jelas, kelelahan yang berlebihan, dan luka yang sulit sembuh. 

Selain itu, gejala yang muncul pada kulit seperti gatal yang sering kambuh juga dapat menjadi tanda diabetes.

BACA JUGA:Merapat! Ini 3 Cara Tiruskan Pipi Secara Alami, Mudah loh

Namun, karena gejala diabetes bisa bersifat ringan atau bahkan tidak terlihat sama sekali pada awalnya, banyak orang tidak menyadari bahwa mereka mungkin telah mengidap diabetes. 

Oleh karena itu, penting bagi setiap orang untuk mengenali gejala diabetes dan melakukan pemeriksaan secara teratur, terutama jika memiliki faktor risiko seperti riwayat keluarga dengan diabetes, kelebihan berat badan, pola makan yang tidak sehat, dan gaya hidup yang kurang aktif. 

Nah, maka dari itu kenali 3 gejala diabetes yang muncul di kulit, simak dibawah ini:

1. Lipatan tubuh menghitam

BACA JUGA:Hah! Pepaya Bikin Gula Darah Naik? Simak Detailnya

Kategori :

Terpopuler