Mantap! Bansos Beras 10 Kg Ramadhan dari Pemerintah Cair, Begini Cara Klaimnya

Kamis 07-03-2024,10:47 WIB
Reporter : Aan Umilah
Editor : Priya Satrio

- Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Sosial Tunai Provinsi Jawa Tengah

- Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Sosial Tunai Provinsi Jawa Timur

- Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Sosial Tunai Provinsi Bali

BACA JUGA:Greenpeace Serukan Darurat Iklim: Penggunaan Energi Fosil Perburuk Krisis di Indonesia!

- Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Sosial Tunai Provinsi Nusa Tenggara Barat

Cara untuk cek apakah Anda termasuk dalam daftar penerima bansos beras adalah melalui situs resmi cekbansos.kemensos.go.id. Berikut adalah langkah-langkahnya:

1. Buka laman cekbansos.kemensos.go.id pada peramban di ponsel atau komputer.

2. Masukkan wilayah penerima manfaat, mulai dari provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa.

BACA JUGA:Serbuan Canggih: Hacker China Merebak ke Berbagai Penjuru Dunia, Ancam Keamanan Cyber Global

3. Masukkan nama penerima manfaat sesuai dengan data yang tertera di e-KTP atau Dukcapil.

4. Ketik huruf kode captcha yang diminta.

5. Klik Cari Data.

Sistem Cek Bansos Kemensos akan mencari nama penerima manfaat jika data tersebut terdaftar sebagai penerima bansos. Jika data tidak ditemukan, kemungkinan besar Anda tidak termasuk dalam daftar penerima bansos beras.

BACA JUGA:Intip Syarat Daftar Mudik Gratis BUMN 2024, Sudah Buka Sejak Kemarin!

Untuk klaim bansos beras, bantuan beras seberat 10 kg akan disalurkan melalui Badan Urusan Logistik Nasional (Bulog) dan PT Pos Indonesia.

Setiap KPM akan mendapatkan satu karung beras berisi 10 kg setiap bulannya selama tiga bulan.

Kategori :

Terpopuler