JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Dalam setiap perjalanan untuk menjaga kesehatan, manusia sering sekali mencari berbagai cara dan sumber dari nutrisi yang dapat mendukung tubuh agar tetap sehat dan bugar secara alami.
Salah satu buah yang sudah telah lama di akui karena ada manfaatnya yang sangat luar biasa adalah kurma.
Tidak hanya sebagai makanan yang sangat lezat dan manis, kurma juga memiliki sejarah yang sangat panjang sebagai adanya sumber nutrisi yang kaya dan memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.
BACA JUGA:Nikita Mirzani Buka Suara soal Hubungan dengan Loli, Ada Harapan untuk Akur Kembali?
Bahkan, dalam Al-Qur'an saja, kurma sudah disebutkan sebagai salah satu buah yang telah diberkahi oleh Allah SWT.
Mari kita jelajahi lebih dalam lagi tentang apa saja manfaat yang sangat luar biasa pada kurma untuk kesehatan tubuh dan pikiran kita.
Kurma tidak hanya telah disebutkan dalam konteks di budaya dan tradisi Arab.
Tetapi juga kurma telah ditemukan dalam Al-Qur'an, kitab suci umat Islam.
BACA JUGA:Geger Nenek-nenek Tarik Infus di RS, Begini Pesan Penting dari Pasien yang Jadi Korban
Ada dalam beberapa ayat, kurma telah disebutkan sebagai salah satu dari "buah-buahan surga".
Yang dimana Allah telah janjikan kepada para penghuni surga.
Pada penghormatan seperti ini telah menunjukkan bahwa pentingnya kurma dalam budaya dan agama islam.
Serta dapat memberikan sebuah dorongan tambahan untuk dapat memanfaatkan nya secara semaksimal mungkin dalam kehidupan sehari-hari.
BACA JUGA:Seorang Muslim Sedang Berpuasa Tapi Kehujanan, Apa Ibadahnya Tetap Sah? Begini Penjelasannya
Manfaat Kurma Bagi Kesehatan Tubuh :