Mau Ganti Plat Motor? Simak Panduan Ini Supaya Enggak Bingung

Rabu 03-04-2024,08:00 WIB
Reporter : Prasuda Mega
Editor : Priya Satrio

BACA JUGA:Viral Seorang Wanita Dipaksa Lakukan Hal Aneh Saat Berada di Dalam Mobil Taksi Online

Biaya Ganti Plat Motor

Selain harus memenuhi persyaratan yang telah ditentukan, Kalian juga perlu menyiapkan dana sebagai biaya ganti plat motor. 

Terdapat beberapa rincian biaya yang harus dibayarkan ketika melakukan penggantian plat motor setiap 5 tahun sekali. 

Berikut ini kisaran biaya untuk ganti plat motor : 

• Cek fisik kendaraan : Rp 10.000 - Rp 20.000

• Penerbitan STNK baru : ± Rp 100.000

• Pembuatan plat nomor : Rp 60.000 - Rp 100.000an

• BPKB baru : Rp 225.000

• BPKB ganti pemilik : Rp 225.000

BACA JUGA:Nah Loh! Mobil Mewah Rolls Royce Hadiah Ultah ke-40 Sandra Dewi Kena Sita Jaksa

Cara Ganti Plat Motor

Perlu diketahui, terdapat beberapa langkah yang harus dilakukan untuk mengganti plat motor. Berikut langkah-langkahnya:

1. Silakan mendatangi kantor Samsat terdekat sesuai dengan domisili kalian

2. Lakukan cek fisik kendaraan terlebih dahulu

3. Jika sudah, bawa hasil fisik dan kunjungi loket perpanjangan STNK

Kategori :

Terpopuler