5. Terdengar Bunyi Aneh pada Kendaraan
Terakhir, busi yang bermasalah dapat menyebabkan kendaraan mengeluarkan bunyi yang tidak biasa, terutama saat berakselerasi.
Bunyi tersebut muncul karena busi tidak berfungsi dengan baik, sehingga pembakaran tidak berjalan optimal..
Kategori :