10 Tips Upayakan Nilai Jual Mobil Tidak Turun Drastis, Anti Rugi!

Kamis 30-05-2024,11:00 WIB
Reporter : Ade Nugroho
Editor : Priya Satrio

BACA JUGA:Catat! Cara dan Syarat Daftar Haji di Tahun 2024

Dengan begitu, nilai jual mobil juga bisa kalian pertahankan.

• Usahakan Tidak Melakukan Modifikasi Berlebihan

Jika kalian memiliki hobi untuk memodifikasi mobil, maka perlu diperhatikan sejauh apa hal tersebut dilakukan.

Modifikasi memang boleh saja dilakukan, namun sebaiknya jangan sampai berlebihan.

Contoh modifikasi yang berlebihan yaitu jika sampai rangka dan struktur dari body mobil.

BACA JUGA:Update Harga Emas Antam dan UBS di Pegadaian Hari Ini, Rabu 29 Mei 2024

Tindakan ini bisa menjadi faktor berkurangnya nilai jual dari mobil kalian.

Meski mungkin berbagai komponen yang dipakai untuk modifikasi tergolong mahal, namun tetap saja dapat berisiko jika kalian berniat menjual mobil nantinya.

• Perbaiki Terlebih Dahulu jika Ada Kerusakan

Tips selanjutnya yang bisa dilakukan yaitu melakukan perbaikan jika ada kerusakan pada mobil kalian.

Sebenarnya, perbaikan mobil memang penting dilakukan sesegera mungkin ketika memang diperlukan. 

BACA JUGA:Nikmati Promo Payday di Wingstop: Hanya Rp 49 Ribuan untuk 10 Ayam Lezat!

Namun, seringkali banyak orang yang menundanya karena berbagai faktor, misalnya karena kendala biaya.

Jika kalian berniat menjual mobil, hal ini harus kembali diperhatikan. 

Demi mempertahankan nilai jual, kalian bisa melakukan perbaikan terlebih dahulu jika ada komponen yang rusak.

Kategori :

Terpopuler