dr Zaidul Akbar Bocorkan Trik Jitu Hilangkan Lendir di Tenggorokan, Bikin Lega

dr Zaidul Akbar Bocorkan Trik Jitu Hilangkan Lendir di Tenggorokan, Bikin Lega

resep tenggorokan berlendir-dr Zaidul Akbar Official-Youtube

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - dr Zaidul Akbar memberikan resep untuk semua orang cara mengatasi lendir di tenggorokan.

Apabila tenggorokan berlendir tentu saja membuat terasa gatal tidak enak untuk makan dan minum.

Biasanya penyebab lendir ditenggorokan akibat kita terlalu sering mengkonsumsi gorengan.

BACA JUGA:Kok Bisa Ada Bekas Gigitan di Tubuh Anak Tamara Tyasmara? Ternyata...

Kondisi tenggorokan berlendir ini bisa dipicu oleh berbagai faktor, seperti infeksi saluran pernapasan atas, alergi, sinusitis, asma, atau paparan polusi udara.

Hal ini disampaikan oleh dr Zaidul Akbar melalui akun Youtubenya dr Zaidul Akbar Official.

Untuk membuat resep penghilang lendir ditenggorokan kamu bisa siapkan bahannya dibawah ini.

1. Jahe seukuran 2 jempol dewasa

BACA JUGA:Promo 'Happy Bundling' dari Hokben Selama Bulan Februari 2024, Cek Menu Diskonnya di Sini!

2. Kayu manis sepanjang 5 cm

3. Cengkeh sebanyak 3 butir

4. Kapulaga sebanyak 5 butir

Setelah semua bahan kamu bisa langsung membuatnya dengan cara dibawah ini :

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya