6 Cara Efektif Mengusir Kutu Beras dengan Cepat dan Efektif

6 Cara Efektif Mengusir Kutu Beras dengan Cepat dan Efektif

6 Cara Efektif Mengusir Kutu Beras dengan Cepat dan Efektif-allybally4b-Pixabay

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Kutu pada beras adalah masalah umum yang sering dialami oleh banyak orang.

Keberadaan kutu beras ini bisa merusak beras dan membuatnya tidak layak untuk dikonsumsi.

Oleh karena itu, penting bagi kita untuk mengetahui cara menghindari munculnya kutu pada beras dengan cepat dan efektif, simak berikut informasi selengkapnya yuk!.

BACA JUGA:Perut Kembung Ganggu Aktivitas, Obati dengan 9 Cara Ini

1. Simpan Dalam Wadah Kedap Udara


6 Cara Efektif Mengusir Kutu Beras dengan Cepat dan Efektif-congerdesign-Pixabay

Salah satu cara yang paling efektif untuk mencegah kutu muncul di beras adalah dengan menyimpan beras dalam wadah kedap udara. 

Pastikan wadah tersebut rapat dan tidak mudah terbuka agar beras tetap bagu dan aman dari serangan kutu.

2. Bersihkan Wadah

Selain itu, pastikan juga untuk selalu membersihkan wadah penyimpanan beras secara berkala. Kutu bisa saja bersarang di sela-sela wadah penyimpanan beras, oleh karena itu pastikan untuk membersihkannya secara rutin agar terhindar dari kutu.

Pastikan sisa beras yang telah lama sudah hilang dan dibersihkan. Jangan sampai sisa beras lama dicampurkan dengan beras yang baru.

BACA JUGA:Ginjal Sehat Bisa Dilihat dari Ciri-ciri Warna Urine Manusia, Begini Cara Ceknya

3. Simpan di Tempat Kering

Salah satu cara yang efektif untuk menghindari munculnya kutu pada beras adalah dengan menyimpan beras di tempat yang kering. Tempat yang lembab dapat menjadi penyebab jamur dan bakteri serta kutu pada beras.

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya