Poles Kaca Mobil Jangan Terlalu Sering Sob, Ini Dampaknya
Poles Kaca Mobil Jangan Terlalu Sering Sob, Ini Dampaknya-freepik-freepik
BACA JUGA:El Rumi Ceritakan Awal Mula Aaliyah dan Thariq Bertemu: Kebetulan Saja...
Ini bisa mengganggu visibilitas kalian dan bahkan menjadi bahaya saat mengemudi.
Selain itu, pemakaian produk polesan yang mengandung bahan kimia yang keras atau abrasif dapat merusak lapisan pelindung kaca.
Kaca mobil modern sering dilapisi dengan lapisan pelindung khusus yang membantu mengurangi pantulan cahaya dan memudahkan air mengalir saat hujan.
Terlalu sering atau menggunakan bahan kimia yang tidak tepat dapat merusak lapisan ini, membuat kaca lebih mudah kotor dan mengurangi daya tahan terhadap goresan.
BACA JUGA:Sandra Dewi Fokus Urus Anak Sejak Harvey Moeis Ditahan Akibat Kasus Korupsi
Kaca mobil yang diolah secara berlebihan juga dapat mengalami kerusakan struktural.
Ini berarti kaca menjadi lebih rentan terhadap retak atau pecah saat terjadi benturan.
Dalam situasi kecelakaan, kaca yang melemah dapat memengaruhi kekuatan struktural keseluruhan mobil dan meningkatkan risiko cedera pada penumpang.
Dengan memahami dampak negatif ini, kalian dapat lebih bijak dalam merawat kaca mobil kalian.
BACA JUGA:Pentingnya Jaga Kondisi Mental, Simak 7 Tanda Kamu Wajib Konsul Psikolog
Poles Kaca Mobil Jangan Terlalu Sering Sob, Ini Dampaknya-freepik-freepik
Cara Merawat Kaca Mobil dengan Benar
Merawat kaca mobil dengan benar adalah kunci untuk mempertahankan kejernihan dan keamanannya.
Pertama, hindari seringnya melakukan polesan. Lebih sering tidak selalu lebih baik, dan kaca mobil biasanya hanya memerlukan polesan setiap beberapa bulan sekali.
Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-