Pantas Disebut Hari Terbaik, Berikut 4 Keutamaan Hari Jumat!

Pantas Disebut Hari Terbaik, Berikut 4 Keutamaan Hari Jumat!

Keutamaan Hari Jumat-Ilustrasi-pinterest

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Pantas saja hari Jumat disebut sebagai hari terbaik karena memang nyatanya hari Jumat banyak sekali kemuliaannya.

Banyak orang berbondong-bondong beribadan dan bersedekah di hari Jumat.

Jumat merupakan salah satu dari enam hari dalam satu pekan.

BACA JUGA:10 Jenis Sayuran Terbaik yang Cocok Dikonsumsi Saat Diet

Karena kemuliaannya, terdapat pahala yang berlipat dari Allah SWT bagi siapa saja yang mau mengerjakan kebajikan pada hari Jumat. 

Berikut beberapa keutamaan di hari Jumat yang wajib kamu ketahui :

1. Nabi Adam Diciptakan

Keutamaan hari Jumat yang pertama adalah penciptaan Nabi Adam. Rasulullah SAW menyebut, Nabi sekaligus manusia pertama tersebut diciptakan Allah SWT pada hari Jumat dengan penuh kemuliaan. Berikut sabdanya,

BACA JUGA:Ramalan Zodiak Libra Juni 2024: Bulan Ini Akan Membawa Kemudahan dalam Hal Finansial!

"Hari terbaik di mana matahari terbit di dalamnya ialah hari Jumat. Pada hari itu Adam Alaihissalam diciptakan, dimasukkan ke surga, dikeluarkan daripadanya dan kiamat tidak terjadi kecuali di hari Jumat." (H.R Muslim).

2. Hari Suci bagi Muslimin

Selain itu, keutamaan hari Jumat berikutnya yakni merupakan satu-satunya waktu suci di antara hari-hari lainnya. Maka dari itu, diwajibkan bagi para lelaki maupun wanita muslim untuk senantiasa beribadah kepada Allah dan meninggalkan urusan dunia seketika.

"Wahai orang-orang yang beriman! Apabila telah diseru untuk menunaikan salat pada hari Jumat maka segeralah kamu mengingat Allah dan tinggalkanlah jual beli." (QS Al Jumu'ah [62]:9).

BACA JUGA:5 Rekomendasi Mesin Cuci Protable yang Praktis dan Terjangkau, Harga Dibawah Rp1.000.000!

Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya