8 Penyebab Tubuh Mendadak Lemas Sehabis Makan, Nomor 6 Paling Sering Dilakukan

Selasa 09-01-2024,20:35 WIB
Reporter : Diah Fauziah
Editor : Priya Satrio

BACA JUGA:Pengamen Viral Kukuh Haryanto Maju Jadi Caleg, Siap Perjuangkan Hak dan Kekurangan di Wonogiri Timur

8. Gangguan pencernaan

Terakhir, tubuh lemas setelah makan juga bisa disebabkan oleh gangguan pencernaan. Beberapa masalah pencernaan seperti penyakit maag atau gangguan lambung lainnya dapat menghambat proses pencernaan dan menyebabkan rasa lemas setelah makan.

Jadi, pastikan kamu menjaga kesehatan pencernaanmu dengan cara mengonsumsi makanan sehat dan menghindari makanan yang dapat memicu masalah pencernaan.

Nah, itulah beberapa penyebab tubuh mendadak lemas setelah makan. Meskipun umum terjadi, namun kita juga harus memperhatikan kondisi tubuh kita.

BACA JUGA:Ini 5 Manfaat Masker Lemon untuk Wajah, Cepat Bikin Glowing!

Jika keluhan tersebut sering terjadi dan mengganggu aktivitas sehari-hari, sebaiknya konsultasikan dengan dokter untuk mendapatkan penanganan yang tepat. Semoga informasi ini bermanfaat dan semoga kita selalu sehat!

Kategori :

Terpopuler