Selain Orang Dewasa, Ternyata Anak Kecil Juga Berpotensi Kena Diabetes Loh! Ini Tandanya

Kamis 29-02-2024,15:00 WIB
Reporter : Aan Umilah
Editor : Priya Satrio

JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID -  Banyak orang yang beranggapan bahwa diabetes hanyalah diidap oleh orang dewasa padahal hal tersebut tidak sama sekali benar.

Diabetes bisa mengenai anak kecil dan biasanya penyakit tersebut bisa menimpa anak karna faktor makanan yang jorok diluaran rumah.

Apalagi saat ini sedang marak minuman teh manis dingin yang mengandung banyak gula yang bisa membuat tubuh anak banyak masuk gula.

BACA JUGA:Sikat! Promo Kabisat Spesial Hari Ini, Kamis 29 Februari 2024: Ada Hokben, McD, dan CFC!

Yuk kenali gejala diabetes pada anak agar orang tua bisa lebih waspada lagi melihat anaknya jajan diluaran rumah.

Gejala diabetes mungkin hampir tidak dirasakan secara pasti oleh anak-anak yang menderitanya. Jika terdapat gejala, diabetes pada anak terbilang sangat umum dan mirip, baik tipe 1 maupun tipe 2. Berikut gejala diabetes pada anak yang mungkin muncul:

- Sering buang air kecil dan kadang mengompol

- Sering haus akibat sering buang air kecil

BACA JUGA:Respons Prabowo Subianto Usai Menyandang Gelar Jenderal Kehormatan dari Presiden Jokowi

- Merasa lapar yang berlebihan

- Penurunan berat badan yang drastis

-Penglihatan kabur

-Tubuh lemah dan lesu

BACA JUGA:Tips Membangun Growth Mindset untuk Membentuk Mental Tangguh, Lawan Rasa Takut Akan Kegagalan!

- Kulit menghitam biasanya di bagian leher, ketiak, dan selangkangan

Kategori :

Terpopuler