3. Menjaga Imunitas
Natto bisa membantu untuk memproduksi antibodi yang alami di dalam tubuh kita.
Seperti yang diketahui bahwa 70-80 persen sistem imunitas kita berada di pencernaan.
BACA JUGA:Yuk Wujudkan Berkendara Bebas Emisi Penuh Gaya bersama 'ALVA One XP'
Jadi, kalau kita mempunyai pencernaan yang baik otomatis kita juga punya imunitas yang jauh lebih baik dan lebih kuat.
4. Membantu Penurunan Lemak
Natto bisa membantu untuk menurunkan lemak karena dapat meningkatkan sensivitas insulin.
Sensivitas insulin ini adalah kandungan yang sangat baik untuk menurunkan lemak yang ada di dalam tubuh.
BACA JUGA:Berita Duka Cita, Pelawak Polo Srimulat Hembuskan Napas Terakhir Hari Ini
Karena dapat memberikan rasa kenyang lebih lama karena tingginya serat yang terkandung di dalamnya bisa membuat kita mengontrol rasa lapar supaya tidak terus menerus makan.
Bagaimana sih cara yang baik untuk mengonsumsi Natto?
1. Perhatikan porsi sesuai dengan kebutuhan
2. Perhatikan kombinasi menu terutama nutrisinya
BACA JUGA:Yuk Wujudkan Berkendara Bebas Emisi Penuh Gaya bersama 'ALVA One XP'
3. Konsumsikan secara berselang, hanya konsumsi jika diperlukan
Nah, itulah beberapa informasi mengenai pentingnya konsumsi natto dan kenapa harus mengonsumsinya.