Seberapa Penting Sih Merawat Kunci Mobil?

Kamis 30-05-2024,09:00 WIB
Reporter : Ade Nugroho
Editor : Priya Satrio

Selain kerusakan pada kunci, kehilangan kunci juga menjadi salah satu hal yang sangat sering terjadi. 

Pengendara mobil yang memakai kunci setir bisa saja kehilangan kunci mereka kapanpun itu. 

BACA JUGA:Catat! Cara dan Syarat Daftar Haji di Tahun 2024

Kehilangan kunci seperti ini sebenarnya bukan hal yang aneh.

Apalagi jika kalian tipe orang yang pelupa dan ceroboh. 

Tentu solusi terbaik dari masalah ini adalah memanggil orang berpengalaman untuk membantu membuka kunci kemudi. 

• Kunci Macet

Masalah kunci macet juga bisa saja terjadi dan hal ini tentu akan membuang cukup banyak energi. 

BACA JUGA:Update Harga Emas Antam dan UBS di Pegadaian Hari Ini, Rabu 29 Mei 2024

Mungkin saja sewaktu-waktu kunci yang kalian pakai untuk mengunci posisi setir malah macet dan tidak bisa dibuka.  

Sama seperti kerusakan kunci, hal semacam ini juga butuh solusi dari orang yang berpengalaman. 

Apalagi jika kunci tersebut sedang dipakai dan terpasang pada kemudi mobil kalian. 

• Kerusakan Alat

Jika kalian membeli kunci kemudi yang kualitasnya kurang begitu bagus, maka bukan tidak mungkin akan terjadi kerusakan. 

BACA JUGA:Nikmati Promo Payday di Wingstop: Hanya Rp 49 Ribuan untuk 10 Ayam Lezat!

Kerusakan ini bisa saja terjadi meskipun kalian sudah memakainya dengan tepat. 

Kategori :

Terpopuler